Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

212 yang Membanggakan( Biarkan Gambar Bicara)

Gambar
Kagum, terharu, basah deh mata dan hati dengan kegiatan besar bertajuk 212. Sampai-sampai susah move on. Berhari-hari mulai dari menjelang aksi 212 sampai berakhirnya aksi 212 itu meninggalkan berbagai kisah yang masya Allah luar biasa.Saya pasang foto ya, rasanya udah bergetar nih. Apa? 7 juta lebih? yup. Aksi yang dihitung-hitung diikuti 7 jutaan manusia lebih itu menutup jalan protokol Jakarta. . Sayang kalau dokumentasi indah ini dicuekin. Aku save di sini. diguyur hujan, mereka tetap berada di sana. Meminta Robb nya untuk mengabulkan doa mereka. Jangan bilang muslim miskin, semua makanan ini donasi dari umat. donasi dari umat Teh Mumun., Maimon Herawati, yang beli sendal buat pejuang Ciamis. sampah pun rapi Rumpu pun kami jaga, siapa bilang kami rusuh?

Outdoor Classroom Day (OCD)

Gambar
Assalamualaikum Sepertinya saya harus menuntaskan janji saya pada diri sendiri untuk kembali menulis. Ya, menulis. Kali ini saya akan membicarakan tentang OCD yang pada 7 September 2017 diselenggarakan di sekolah kami Apa  Itu OCD ? Outdoor ClassroomDay adalah sebuah kampanye untuk melakukan pembelajaran di luar kelas. Kegiatan yang dipelopori KPAI ini diselenggarakan di beberapa sekolah di Indonesia. Sekolah kami terpilih menjadi sekolah yang menyelenggarakan kegiatan ini. Kegiatan ini pun diselenggarakan dalam rangka deklarasi sekolah ramah anak.  Bagaimana belajar di luar kelas versi kami?  Kami memulai kegiatan ini dengan berdoa bersama terlebih dahulu lalu dilanjutkan dengan kegiatan sarapan bersama. Selesai makan dan mencuci tangan kegiatan dilanjutkan dengan rangkaian kegiatan-kegiatan lainnya.       Palang pintu kami hadirkan untuk menyambut tamu-tamu undangan  yang hadir saat itu. Perwakilan dari Kemendikbud, perwakilan KPAI, tamu-tamu dari sekolah sekita